Pada totorial kali ini saya akan menjelaskan salah satu cara memainkan game dengan format java (jar atau jad) di pc atau computer. Sekarang masalahnya bagaimana kita menjalankan aplikasi yang ekstensinya .jar atau .jad
Semua masalah pasti ada jalan keluarnya untuk menjalankan program atau game ponsel di komputer kita memerlukan sebuah emulator salah satunya adalah NHAL Win32 Emulator.
Fitur-fitur yang dimiliki NHAL Win32 emulator adalah:
• CLDC 1.0.4 Midp 2.0
• 16 Bits RGB 565 color format
• Keyboard and mouse input device
• Nokia UI API simulation
• Vibration simulation
• support wave and tone playback, including PCM, IMA_ADPCM, ADPCM, etc
• Full Screen filter support
• Display contrast, bright, alpha level adjustment
• Update frame rate control
• Pause, resume and reset control application
• Support OEM Ime Input
Langkah penginstalan:
1. Download kedua file berikut: MidpX131.rar dan Midp2Exe.zip
2. Ekstrak dan Instal MidpX131.exe terlebih dahulu
3. Ekstrak Midp2Exe.zip kemudian overwrite file "Program Files\Kwyshell\MidpX\Midp2Exe" dengan menjalankan Midp2Exe.exe
Menjalankan program:
Untuk menjalankan program dapat dilakukan melalui konsol (dos), namun bagi yang tidak ingin repot cukup dengan mengklik kanan aplikasi/game dengan format java (jar atau jad) kemudian pilih Open with | Midp2Exe
Browse » Home » » Memainkan Game/Aplikasi Handphone di Komputer
Tuesday, 24 February 2009
Memainkan Game/Aplikasi Handphone di Komputer
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment